Lanjut ke konten utama
Change page

Ethereum untuk pengembang Dart

Terakhir diedit: @yeremiaryangunadi(opens in a new tab), 28 Juni 2024

Mulai menggunakan kontrak pintar dan bahasa Solidity

Tutorial

Bekerja dengan klien Ethereum

Anda dapat menggunakan Ethereum untuk membuat aplikasi terdesentralisasi (atau "dapps") yang menggunakan manfaat dari teknologi blockchain dan mata uang kripto. Ada setidaknya dua pustaka yang masih dipelihara sampai saat ini untuk Dart untuk menggunakan API RPC JSON untuk Ethereum.

  1. Web3dart dari simonbutler.eu(opens in a new tab)
  2. Ethereum 5.0.0 dari darticulate.com(opens in a new tab)

Ada juga pustaka tambahan yang memungkinkan Anda memanipulasi alamat khusus Ethereum, atau yang memungkinkan Anda mengambil harga dari berbagai mata uang kripto. Anda dapat melihat daftar lengkapnya di sini(opens in a new tab).

Apakah artikel ini membantu?